Analisa dan Modal Usaha Kebab

Bisikanbisnis - Kebab merupakan salah satu makanan yang berasal dari negara Turki yang begitu populer di Indonesia. Rasa dari kebab ini sangat enak dan nikmat karena dusajikan dengan potongan daging dan sayur lalu dibalut dengan sejenis tepung atau roti.

Kebab Indonesia dengan kebab di negara asalnya tentu berbeda salah satu perbedaannya adalah karakteristik dari kebab itu sendiri.

Di negara asalnya, kebab memiliki bahan dasar daging bisa berupa potongan daging yang dibungkus dengan roti yang berbentuk memanjang dan juga roti yang berbentuk bundar seperti burger hingga ada sate yang tidak dibungkus dengan roti. Roti hanya membungkus sebagian daging dan bisa juga tidak menggunakan roti untuk membungkusnya.

Di turki, kebab tidak menggunakan saos sehingga citarasa dengan Indonesia tentu berbeda. Selain daging, kebab Turki menggunakan sayuran seperti paprika, dan bawang.

Kebab Indonesia memiliki karakteristik  daging sapi yang yang dipanggang lalu dicampur dengan sayuran kemudian dibungkus denga roti.  Penjual kebab di Indonesia menggunakan saos tomat dan saos sambal yang membuat citarasa kebab Indonesia sanagt sedap.  Sedangkan sayuran yang digunakan biasanya slada, tomat dan lainnya.

Peluang usaha kebab terbilang peluang usaha yang meguntungkan, karena menjalankan usaha ini terbilang mudah dan pemasarannya terhitung mudah juga, sehingga tidak mengherankan jika banyak pelaku usaha kebab bermunculan. Peminat kebab tidak pernah menurut bahkan usaha ini sangat laris manis  di tengah masyarakat. Untuk itu, usaha ini merupakan usaha yang patut diperhitungkan.

Usaha kebab akhir-akhir ini memang semakin berkembang sehingga usaha ini dapat menjadi salah satu pilihan bisnis anda. Sebelum anda membuka usaha kebab, maka yang paling dasar yang  harus anda lakukan adalah mendalami usaha kebab itu sendiri, jika anda memiliki keinginan yang kuat untuk menjalankan usaha ini maka tidak akan susah.

Modal Usaha Kebab

Berbicara modal untuk usaha kebab tidak lah besar karena bisnis ini bisa berupa etalase mini yang bisa dilakukan dipinggir jalan, komplek kampus atau supermarket. Modal bisa disiasati dengan banyak cara misalnya kita ambil paket pranchise alias waralaba. Biasanya jika ikut waralaba usaha kebab cukup modal beberapa juta saja sudah bisa mulai usaha ini secara komplit. Ada banyak pilihan mau order waralaba ini. (foto lendingku.com)

Archive

Labels

AdSense Ayam Barang jualan Beef Belajar Forex Berita Forex Terbaru Bisnis Bisnis Forex Bisnis Modal Kecil Bisnis Online Bisnis Properti Bisnis Rumahan Bisnis Tanpa Modal Blogging Blogspot.com Broker Forex Terbaik Buah cafe mini Camilan Cara Bermain Forex Cara Bisnis Tanpa Modal cara cepat kaya Cara Dagang Menurut Islam Cara Jualan Online Cara Mendapatkan Uang Cara Promosi Cara Trading Cilok Cireng Cookies Dessert Donat Donat Kentang Fakta bisnis Faucet Gorengan Harga Emas Hari Ini Harga Hp Samsung Ice Cream Ide Usaha Ilmu Pemasaran Info Lowongan Kerja Info Lowongan Kerja Terbaru Inspirasi Inspirasi Bisnis Online Tanpa Modal Inspirasi Sukses Investasi Jajan Pasar Jajan Tradisional Jamur Kacang Hijau Kata Kata Indah Kata Mutiara Bijak Kata Mutiara Islam Kerang Keuangan Keuntungan usaha tanaman hias Kisah Inspratif Orang Sukses Klappertaart Klepon Kue Kue Kering Kue Talam Lapis Legit Lasagna Lebaran Masakan Indonesia Masakan Sehat Masakan Sunda Masakan Tradisional Menu Harian Mie Mie Ayam Minuman dan Ice Nasi Nasi Goreng Natal Nugget Nugget Sayur Nugget Tahu Onde-Onde Ketawa Pasta Peluang Investasi Modal Kecil Peluang Usaha Penghasilan Sampingan Pesugihan Peyek Peyek teri Prediksi Forex Promosi Bisnis Puasa Pudding Pudding Karamel Rahasia Berwirausaha Rahasia Forex Rahasia Investasi Rahasia Pengusaha Rahasia Sukses Terbesar Referensi Berwirausaha reseller Resiko jualan buah Roti Sapi Sayur Sayur Lodeh Sayuran Seafood Seblak Seo Seputar Forex Seputar Trading forex Seputar Uang Skema Cepat Kaya Berbisnis Properti Tanpa Modal Smartphone Sop Sop Buntut Soto Soto Ayam Spaghetti Strategi Bisnis Strategi Pemasaran Studi Ilmu Kewirausahaan Studi Ilmu Marketing Sup Makaroni Tahu Tempe Tips Tips Bisnis Tips Jitu Berjualan Pakaian Tokopedia Trik Berdagang Uang Uang Dari Internet Udang Unik usaha cafe usaha modal kecil Usaha Rumahan Menjanjikan Usaha Ternak Untung Besar Usaha Toko keramik Vegetarian Vla Youtube

Formulir Kontak

Kirim