7 jurus Menggapai Kebebasan Finansial di Usia muda

Untuk menggapai kebebasan finansial harus dilakukan sejak masih di usia muda karena proses yang dilalui tidaklah mudah. Mungkin kita semua menginginkan kebebasan finansial sejak muda hingga tua tetapi jarang yang tercapai. Dinamika hidup tak ada yang tahu, karena lika liku yang dilalui pun sangat beragam tetapi semua punya hak menggapai kebebasan finansial.

Ketika kita melihat orang tua dapat menggapai kebebasan finansial itu mungkin suatu yang wajar, karena buah upaya yang dilakukan sejak lama. Tetapi jika di usia muda kita mampu menggapai kebebasan finansial adalah sebuah prestasi dan karunia dari Tuhan yang maha Esa.

Kebebasan finansial itu bukan berarti banyak harta saja, tetapi ada poin utama seseorang dikatakan menggapai kebebasan finansial terdiri dari kesehatan, berkecukupan, dan dihargai. Nah poin tersebut menurut beberapa pakar finansial adalah yang utama. Lalu bagaimana cara menggapai kebebasan finansial di usia muda? Ada 9 jurus yang bisa dilakukan

1. Sadar akan Kesehatan

Menyadari pentingnya kesehatan sejak usia muda sangat penting karena ini pilar utama dan mutlak sebagai salah poin untuk menggapai kebebasan finansial. Pola hidup sehat diterapkan sejak dini, sehingga bisa menikmati hidup yang baik dan bermakna.

2.  Gaya hidup sederhana

Gaya hidup sederhana bukan berarti menahan diri atau pelit tetapi mampu mengikuti pola hidup (Style) yang apa adanya karena gaya hidup sederhana adalah kenyamanan. Jika kita mampu menerapkan tentu ini salah satu modal untuk menikmati kebebasan finansial.

3. Memiliki Tujuan Keuangan

Tidak ada ukuran nilai, karena tujuan keuangan yang dimaksud adalah keinginan yang bermakna dengan menentukan tujuan keuangan untuk jangka tertentu.

4. Tidak membiasakan Utang

Kebebasan finansial disokong oleh tidak adanya hutang, meski realita menunjukan sebagian besar dari kita punya hutang. Menyiasati kebiasaan berhutang harus dihilangkan jika ini dilatih akan mendorong kita menggapai kebebasan finansial (Meski tidak mudah) tetapi bisa dilakukan.

5. Memiliki Tabungan

Memiliki tabungan sebagai impian untuk esok nanti ternyata sangat penting. Bagaimana bisa dikatakan bebas finansial jika tabungan saja tidak punya. Belajar memiliki tabungan sejak usia muda sangat penting.

6. Belajar Berinvestasi

Belajar investasi di usia muda bukanlah hal yang dilarang karena sudah banyak anak muda yang sukses dari investasi. Investasi yang dipilih hendaknya sesuai dengan apa yang diinginkan dan difahami dengan catatan tidak terlalu berambisi karena bisa fatal.

7. Memelihara aset

Belajar memelihara aset sejak dini perlu dilakukan sebagai pendukung untuk menggapai kebebasan finansial. Dengan memeilihara aset yang baik tentu akan menghasilkan. Belajar memelihara aset dari hal kecil contohnya adalah aset perhiasan, properti, dan lain sebagainya.

Archive

Labels

AdSense Ayam Barang jualan Beef Belajar Forex Berita Forex Terbaru Bisnis Bisnis Forex Bisnis Modal Kecil Bisnis Online Bisnis Properti Bisnis Rumahan Bisnis Tanpa Modal Blogging Blogspot.com Broker Forex Terbaik Buah cafe mini Camilan Cara Bermain Forex Cara Bisnis Tanpa Modal cara cepat kaya Cara Dagang Menurut Islam Cara Jualan Online Cara Mendapatkan Uang Cara Promosi Cara Trading Cilok Cireng Cookies Dessert Donat Donat Kentang Fakta bisnis Faucet Gorengan Harga Emas Hari Ini Harga Hp Samsung Ice Cream Ide Usaha Ilmu Pemasaran Info Lowongan Kerja Info Lowongan Kerja Terbaru Inspirasi Inspirasi Bisnis Online Tanpa Modal Inspirasi Sukses Investasi Jajan Pasar Jajan Tradisional Jamur Kacang Hijau Kata Kata Indah Kata Mutiara Bijak Kata Mutiara Islam Kerang Keuangan Keuntungan usaha tanaman hias Kisah Inspratif Orang Sukses Klappertaart Klepon Kue Kue Kering Kue Talam Lapis Legit Lasagna Lebaran Masakan Indonesia Masakan Sehat Masakan Sunda Masakan Tradisional Menu Harian Mie Mie Ayam Minuman dan Ice Nasi Nasi Goreng Natal Nugget Nugget Sayur Nugget Tahu Onde-Onde Ketawa Pasta Peluang Investasi Modal Kecil Peluang Usaha Penghasilan Sampingan Pesugihan Peyek Peyek teri Prediksi Forex Promosi Bisnis Puasa Pudding Pudding Karamel Rahasia Berwirausaha Rahasia Forex Rahasia Investasi Rahasia Pengusaha Rahasia Sukses Terbesar Referensi Berwirausaha reseller Resiko jualan buah Roti Sapi Sayur Sayur Lodeh Sayuran Seafood Seblak Seo Seputar Forex Seputar Trading forex Seputar Uang Skema Cepat Kaya Berbisnis Properti Tanpa Modal Smartphone Sop Sop Buntut Soto Soto Ayam Spaghetti Strategi Bisnis Strategi Pemasaran Studi Ilmu Kewirausahaan Studi Ilmu Marketing Sup Makaroni Tahu Tempe Tips Tips Bisnis Tips Jitu Berjualan Pakaian Tokopedia Trik Berdagang Uang Uang Dari Internet Udang Unik usaha cafe usaha modal kecil Usaha Rumahan Menjanjikan Usaha Ternak Untung Besar Usaha Toko keramik Vegetarian Vla Youtube

Formulir Kontak

Kirim